Galeri Foto Karangan Bunga 'Nyentrik' yang Lucu dan 'Nylekit' Menyayat Hati
Inilah kumpulan foto karangan bunga ucapan yang 'nyleneh' yang pernah dikirimkan ke sebuah acara
cucok.com - Netizen sempat heboh dengan foto karangan bunga di resepsi pernikahan yang dikirim oleh sang mantan. Pernikahan putra sulung Presiden Jokowi, Gibran dan Selvi, juga ‘dihiasi’ dengan 3 karangan bunga yang tidak kalah unik. Ternyata ucapan dalam bentuk karangan bunga sudah tidak lagi didominasi kata-kata formal, bahkan kini sudah menjadi bahan "unjuk rasa".
Di laman ini kamu bisa menemukan 12 tangkapan foto karangan bunga 'nyentrik' karena kata-katanya lucu bahkan kadang tidak sopan dan juga foto karangan bunga dengan kata-kata 'nylekit' menyayat hati yang dikirim oleh para mantan.
Kebanyakan karangan bunga yang ada di laman ini dikirim oleh para mantan yang tersakiti. Mereka secara terang-terangan menyebut diri mereka sebagai "dari yang gagal menikahimu", "yang ditolak cintanya", "dari mantanmu" atau "mantan terindah", lalu ada juga "cewek yang sering di PHP in" dan"kekasih gelapmu".

Namun yang lucu dan juga 'nylekit' tentu saja karangan bunga di atas ini yang secara terang-terangan dikirim oleh 4 mantan sekaligus serta menyebut diri mereka sebagai "gebetan yang kau PHP".
Berikut di bawah ini foto-foto karangan bunga 'nyleneh' lainnya yang cucok.com kumpulkan dari situs Brilio. Selamat mesam-mesem ya











Comments
Post a Comment